Wednesday, February 6, 2013

Lowongan Kerja Terbaru 2013 Wika Realty - D3 dan S1

Lowongan Kerja Terbaru Wika Realty | Loker - Wika Realty merupakan perusahaan yang menjalankan bisnis usahanya pada bidang Jasa konstruksi, Manajemen Properti, Unit Bisnis Realty dan Developer. Wika Realty didirikan berdasarkan Akta Perseroan Terbatas Wika Realty Nomor 17 tanggal 20 Januari 2000, dibuat di hadapan Imas Fatimah, SH., Notaris di Jakarta, sebelumnya merupakan salah satu unit bisnis di PT Wijaya Karya (Persero) Tbk. Wika Realty mengubah statusnya menjadi Perusahaan terbuka berdasarkan Akta Perubahan Anggaran Dasar Nomor 11 tanggal 7 Desember 2004, namun sesuai dengan kebijakan pemegang saham utama (Wika) untuk melakukan penawaran umum terlebih dahulu, maka penawaran umum perdana saham-saham Wika Realty kepada masyarakat tersebut ditunda pelaksanaannya. Pada Februari 2013 ini Wika Realty membuka lowongan pekerjaan terbaru untuk beberapa posisi dan jenjang pendidikan D3 & S1, bagi anda yang berminat bergabung dan berkarir bersama Wika Realty, persiapkan diri anda pada lowongan pekerjaan februari 2013 ini. berikut ini informasi Posisi, persyaratan dan tata cara pelamarannya, Semoga informasi Lowongan kerja Wika Realty bermanfaat untuk kita semua.
Lowongan Terbaru 2013 Wika Realty

Lowongan Kerja Terbaru 2013 Wika Realty - D3 dan S1
Lowongan Kerja Terbaru 2013 Wika Realty - D3 dan S1
Posisi dan Persyaratan :

Arsitek Lansekap
  1. Peserta merupakan lulusan Pendidikan minimal S1 Arsitektur Lansekap dengan IPK min. 2.75.
  2. Peserta berjenis kelamin Pria/Wanita usia maksimal 35 tahun.
  3. diutamakan Peserta yang memiliki pengalaman sebagai Arsitek Lansekap.
  4. Peserta bersedia di tempatkan diseluruh wilayah operasi perusahaan.
Staf SDM
  1. Peserta berjenis kelamin Laki – Laki / Perempuan dan saat ini berusia maks. 35 tahun
  2. Peserta merupakan lulusan Pendidikan min. S1 Psikologi dengan IPK Min. 2.75
  3. Peserta menguasai aspek-aspek HR khususnya rekrut dan pengembangan SDM
  4. Peserta memiliki pengalaman di konsultan SDM lebih diutamakan.
Marketing Supervisor
  1. Peserta merupakan lulusan pendidikan minimal D3.
  2. Peserta berjenis kelamin Pria / Wanita usia maksimal 35 tahun.
  3. Peserta menguasai riset pasar dan marketing mix khusunya bisnis property
  4. Peserta memiliki pengalaman di bidang marketing property minimal 2 tahun.
Jika teman-teman memenuhi persyaratan Lowongan Kerja 2013 Wika Realty dan berminat untuk melamar posisi tersebut, maka silahkan daftarkan diri anda secara online atau kirimkan dokumen lamaran anda ke alamat email berikut : sdm@wikarealty.co.id. 

Untuk pendaftaran online bisa anda akses melalui sumber lowongan kerja di bawah ini.

Silahkan lihat juga Lowongan Kerja 2013 terkait dibawah ini, selain Lowongan Kerja Terbaru Wika Realty

Lowongan Kerja Terbaru 2013 Wika Realty - D3 dan S1 Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 comments:

Post a Comment